Cari Blog Ini

Senin, 26 April 2010

NOTEBOOK KHUSUS GAME

Alienware M11x


Laptop gaming identik dengan ukuran yang besar, berat dan tentu saja mahal. Namum dalam pergelaran CES 2010 ini Alienware sebuah perusahaan yang terkenal dengan rig PC gamingnya memperkenalkan sebuah laptop gaming ultra portabel (11") yang diberi seri Alienware M11x.


Belum ada info lebih lanjut tentang spesifikasi yang ada dalam laptop gaming ini. Namun dalam perkenalan produknya, Alienware membocorkan sedikit info terntang produk baru tersebut antara lain :
  • Mempunyai monitor 11,6" dengan resolusi 1355x768.
  • Ditenagai processot Core2Duo
  • Ada fitur switchable graphic, jika tidak diperlukan akan memakai integrated GPU yang low power yang dapat membuat laptop ini hidup 6 jam lamanya dan akan beralih k Gefore 335M 1GB GPU untuk gaming dan akan memotong waktu hidup laptop menjadi hanya sekitar 2 jam.
  • Mempunyai berat 4lbs
  • mampu menjalankan Call of Duty: Modern Warfare 2 dalam 30fps dalam setting tertinggi dan memiliki skor 6000-7000 dalam 3DMark (versi 3DMark tidak dijelaskan)
  • Dan yang paling penting dengan spesifikasi tertinggi akan cukup mempersiapkan budget kurang dari $1000.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar